Share

Pasar Terapung Lok Baintan Destinasi Wisata Unik yang Jadi Ciri Khas Banjarmasin

Ali Masduki/Koran SINDO Jatim, Jurnalis · Rabu 12 Desember 2018 10:53 WIB

Sejumlah pedagang menawakan beragam makanan tradisional, buah-buahan, sayuran hingga suvenir pada wisatawan yang singgah di Pasar Terapung Lok Baintan, Kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, Rabu 12 Desember 2018. Pasar terapung ini menjadi salah satu destinasi wisata unik yang menjadi ciri khas Banjarmasin di Kalimantan Selatan.

(Ali Masduki/Koran SINDO Jatim)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini