Pelatih LA Galaxy Bruce Arena (kiri) bersama dengan dua pemain LA Galaxy, David Beckham (tengah), Robbie Keane (kanan), memberikan keterangan pers usai bertanding dalam laga persahabatan dengan Indonesia Selection di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (30/11/2011) malam. Indonesia Selection harus mengakui keunggulan LA Galaxy setelah kalah 0-1 pada laga persahabatan tersebut.
(hyo)