Pemerintah Wajib Berperan Pembangunan Infrastruktur

Dede Kurniawan, Jurnalis · Selasa 29 Mei 2012 15:02 WIB

Beberapa gedung bertingkat yang dibangun di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (29/5/2012). Wakil Presiden Boediono mengatakan, penyelesaian hambatan pembangunan infrastruktur merupakan prioritas pemerintah disamping menjaga kesehatan APBN dalam menghadapi ancaman krisis global. Pemerintah juga berupaya untuk menfasilitasi proyek-proyek dalam skema public private partnership (PPP) mengingat kerjasama seperti itu akan meningkatkan hasilnya berlipat ganda.

(ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini