Kerja Sama Industri Pertahanan RI-Australia

Dede Kurniawan, Jurnalis · Rabu 05 September 2012 17:37 WIB

Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro bersama Menteri Pertahanan Australia Stephen Smith melakukan penandatangan kerja sama membahas kerja sama industri pertahanan di Kementerian Pertahanan, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Rabu (5/9/2012). Kerja sama tersebut diharapkan dapat memperkuat dan mengembangkan hubungan persahabatan dan kerja sama kedua negara di bidang pertahanan dan militer.

(ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini