Chelsea tidak membutuhkan waktu lama untuk mendapatkan kiper pengganti dari Thibaut Courtois yang memilih hengkang ke Real Madrid. Selang beberapa jam setelah kepergian Courtois, Chelsea resmi mendapatkan Kepa Arrizabalaga dari Athletic Bilbao.
(Istimewa)