Kedatangan Ole Gunnar Solskjaer memberikan dampak berarti bagi Manchester United. Setan Merah kini mampu bersaing kembali dengan klub-klub papan atas Premier League. Meski demikian, masih ada beberapa pemain yang terlihat kesulitan di bawah asuhan Solskjaer. Dilansir Sportskeeda, berikut tiga pemain Man United yang tidak masuk rencana Solskjaer.
(Istimewa)