Pagi Ini Jakarta Jadi Kota Paling Berpolusi di Dunia

Heru Haryono, Jurnalis · Senin 29 Juli 2019 12:50 WIB

Suasana Jakarta yang diselimuti polusi udara, pada Senin 29 Juli 2019. AirVisual mencatat, pagi ini Jakarta menjadi kota paling berpolusi di dunia.

Ibu Kota DKI Jakarta menempati peringkat teratas soal kondisi udara tidak sehat. Air Quality Index (AQI) Jakarta berada pada angka 188 atau tidak sehat (unhealthy).

Proyek pembangunan trotoar di Jalan MH Thamrin dinilai menjadi salah satu penyebab buruknya kualitas udara di Jakarta.
 

(Heru Haryono)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini