Anggota polisi Sat Lantas Jakarta Barat melakukan giat PSBB di Check Point Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Senin 4 Mei 2020. Polisi terus mensosialisasikan PSBB dengan memberikan imbauan dan teguran untuk mengantisipasi penyebaran virus corona kepada pengguna jalan.
(TMC Polda Metro Jaya)