Personel Damkar melakukan penyemprotan mobil terbakar di Jalan Bina Marga (titik kenal Panti Sosial Budi Mulya) Kel. Ceger, Kec. Cipayung, Jakarta Timur, Rabu 7 Oktober 2020.
Kasiops Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, mobil Honda Elyson dengan Nopol B 7995 H, diduga terbakar karena konsleting listrik pada bagian ruang mesin. (Foto: Instagram @humasjakfire)(dkk)
(Humas Pemadam DKI Jakarta)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow