Sebanyak 8 mobil hancur di Gedung Kementerian ESDM di Jalan Medan Merdeka Selatan, Kamis 8 Oktober 2020. Massa demonstran tolak omnibus law yang merangsek ke Gedung Kementerian ESDM melempari batu juga merusak mobil yang sedang terparkir. (hru)
(Arif Julianto/okezone)