Semarak Imlek di Kampung Limo Depok

Arif Julianto/okezone, Jurnalis · Sabtu 29 Januari 2022 20:26 WIB

Warga menghias jalan dengan lampion di Kampung Limo, Depok, Jawa Barat, Sabtu (29/1/2022). Kampung dengan sejumlah warga keturunan Tionghoa tersebut menyambut perayaan Tahun Baru Imlek 2022 dengan menghias gapura dan jalan dengan pernak-pernik imlek. 

 

(Foto: Okezone/Arif Julianto) (hru) 

(Arif Julianto/okezone)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini