Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan Secara Bertahap

Novrian Arbi/ANTARA FOTO, Jurnalis · Sabtu 28 Oktober 2023 19:10 WIB

Pekerja menurunkan kotak suara pemilu 2024 saat tiba di Gudang Logistik KPU Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu (28/10/2023). KPU Kabupaten Bandung mulai menerima logistik pemilu 2024 secara bertahap untuk memenuhi kebutuhan 55232 kotak suara dan 44136 bilik suara yang akan digunakan di 11.034 TPS se-Kabupaten Bandung pada pemilu 2024 mendatang.

 

ANTARA FOTO/Novrian Arbi/hp.

(Novrian Arbi/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini