Pemungutan Suara Ulang Presiden dan Wakil Presiden di Sukoharjo

Mohammad Ayudha/ANTARA FOTO, Jurnalis · Minggu 18 Februari 2024 18:41 WIB

Petugas KPPS membantu warga memasukkan surat suara ke dalam kotak suara saat pemungutan suara ulang Pemilu 2024 di TPS 32 Makamhaji, Sukoharjo, Jawa Tengah, Minggu (18/2/2024). Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sukoharjo merekomendasikan TPS tersebut untuk pemungutan suara ulang calon presiden-calon wakil presiden dan DPD RI dikarenakan terdapat dua orang yang tidak memiliki hak suara mencoblos di TPS tersebut. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/nym.

(Mohammad Ayudha/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini