Sejumlah siswa Sekolah Dasar Negeri 01 Menteng memperhatikan novel berjudul Obama Anak Menteng saat peluncuran novel tersebut di SDN 01 Menteng, Jakarta Pusat, Senin (15/3/2010). Novel hasil karya Damien Dematra ini bercerita tentang masa kecil Presiden Barack Obama ketika tinggal di Menteng dan bersekolah di SDN 01 Besuki.
(hyo)