Proyek Monorel Masih Terbengkalai

Heru Haryono, Jurnalis · Selasa 04 Januari 2011 18:35 WIB

Tiang pancang proyek monorel terlihat disepanjang Jalan HR. Rasuna Said, Jakarta, Selasa (4/1/2011). Pemerintah Pusat dan Pemprov DKI Jakarta dalam waktu dekat rencananya akan melakukan pertemuan terkait pembiayaan proyek monorel. Hal itu terkait rencana pemerintah untuk kembali menyelesaikan proyek monorel yang terbengkalai pada tahun ini.

(hyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini