Timnas U-23 Ditahan Pelita Jaya

Heru Haryono, Jurnalis · Minggu 06 Februari 2011 11:29 WIB

Timnas U-23 melakukan uji coba dengan Pelita Jaya U-21 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (5/2/2011). Timnas U-23 ditahan imbang 1-1, uji coba dilakukan sebelum melakoni laga Pra-Olimpiade melawan Turkmenistan di Palembang, Sumatera Selatan, pada 23 Februari mendatang.

(hyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini