Barcelona gagal memetik angka sempurna. Padahal, sang juara bertahan tampil mendominasi sepanjang pertandingan. Barcelona langsung dikejutkan oleh gol cepat Alexandre Pato selepas kick-off. Hanya butuh 24 detik bagi Pato untuk menjebol gawang Barcelona. Bagi Milan hasil imbang 2-2 ini sangat positif, setelah mereka berhasil menahan perlawanan sengit Barcelona.
(rts)