Tarian Kesenian Bali

Runi Sari B , Jurnalis · Kamis 03 November 2011 12:09 WIB

Sejumlah pemain kesenian daerah Bali mempertunjukan dua tarian khas Bali diantaranya Tarian Tek-Tekan dan tarian Kokokan dalam acara perhelatan ASEAN Fair, Bali, Rabu (2/11/2011). Pertunjukan tersebut merupakan rangkaian ASEAN Fair 2011 serta menjadi sarana promosi bagi kebudayaan nusantara.

(rsb)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini