12 Tahanan Kabur Berhasil Ditangkap

Dede Kurniawan, Jurnalis · Jum'at 10 Februari 2012 18:26 WIB

Sepuluh dari 12 tersangka tahanan yang kabur dari Mapolsek Cempaka Putih di gelar Polres Jakarta Pusat, Jumat (10/2/2012). Pihak kepolisian berhasil menangkap ke-12 tersangka kabur dan juga beberapa barang bukti seperti tank, obeng, gas memasak, pisau, dan gergaji besi.

(ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini