Gol Ayew Paksa Inter Bertekuk Lutut

Daylife, Jurnalis · Kamis 23 Februari 2012 12:25 WIB

Inter Milan belum mampu bangkit dari keterpurukan. Bertandang ke markas Olympique Marseille, Kamis (23/2/2012) dini hari tadi, skuad arahan Claudio Ranieri itu dipaksa menyerah lewat skor tipis 1-0. Gol Marseille sendiri tercipta di menit 92, lewat sundulan kepala Andre Ayew.

(day)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini