Menteri Koperasi dan UKM Sjarifuddin Hasan dan Menteri Keuangan Agus Martowardojo beserta jajaranya hadir mengikuti rapat kerja (Raker) dengan Komis VI, di Gedung DPR/MPR, Jakarta, Senin (5/3/2012). Raker tersebut membahas Rancangan Undang-Undang Lembaga Keuangan Mikro (LKM).
(rsb)