Machica Mochtar Seret Nama Camelia Malik Sebagai Saksi

Edi Hidayat, Jurnalis · Selasa 13 Maret 2012 14:29 WIB

Machica Mochtar telah mengungkapkan menyiapkan bukti-bukti untuk menghadapi persidangannya. Machica pun membawa nama Camelia Malik sebagai saksinya, yang mengetahui betul Iqbal putra almarhum Moerdiono.

(edi)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini