Koordinator Komisi Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) Haris Azhar memberikan pemaparan saat peluncuran buku berjudul "Compang-Camping Hak Asasi Sepanjang 2012", di Kantor Kontras, Jakarta, Selasa (20/3/2012). Judul ini terpilih sebagai sebuah refleksi dan ekspresi atas perjuangan para korban dan keluarga untuk menyuarakan keadilan.
(rsb)