Pernak-pernik Natal Mulai Diburu

Dede Kurniawan, Jurnalis · Selasa 18 Desember 2012 12:52 WIB

Menjelang hari Natal, umat kristiani mulai memburu pernak-pernik di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta, Senin (17/12/2012). Pusat perbelanjaan atau mal di Jakarta mulai menjual pernak-pernik Natal, seperti pohon natal, boneka santa claus dan boneka salju. Berbagai macam hiasan tersebut sengaja dipajang guna menarik para pengunjung untuk membelinya.

(ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini