Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menerima kunjungan kenegaraan Presiden Argentina Cristina Fernandez de Kirchner di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (17/1/2013) pukul 11.45 WIB. Akibat hujan yang terus mengguyur Jakarta, upacara penyambutan dilakukan di teras Istana. Upacara juga mundur lebih dari satu jam.
(abr)