Jalannya rekontruksi penyerangan Pospam Lebaran 2012 yang dilakukan kelompok Farhan cs (Bayu Setiono) di perempatan Gemblegan, Solo, Jawa Tengah yang digelar Mabes Polri, Rabu (3/4/2013), melibatkan banyak personel. Satu kendaraan lapis baja, Barracuda, Gegana serta Brimob lengkap dengan rompi antipeluru dikerahkan untuk mengamankan jalannya rekontruksi.
(brm)