Manchester City berhasil mempermalukan Tottenham Hotspur dalam laga lanjutan Premier League pekan ke-23, Kamis (30/1/2014) dini hari WIB. City berhasil menang dengan skor 5-1. Tiga poin dari kemenangan ini membuat poin City menjadi 53 dan mengudeta Arsenal dari puncak klasemen. City unggul satu poin dari The Gunners, sedangan Spurs tetap berada di posisi kelima dengan 43 poin.
(rts)