Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama berbicara dalam kunjungan ke Pelabuhan Wilmington di Wilmington, Delaware, Kamis (17/7/2014). Sebelum memberikan sambutan tentang infrastruktur transportasi, Obama mengomentari insiden jatuhnya pesawat Malaysia Airlines MH17. Obama menyebut kejadian tersebut sebagai tragedi buruk.
(rts)