Penembak Jitu Amankan Jalannya Rekapitulasi Pilpres KPU

Dede Kurniawan, Jurnalis · Selasa 22 Juli 2014 20:34 WIB

Personel Kepolisian khusus penembak jitu ditempatkan di atap Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Selasa (22/7/2014). Penempatan penembak jitu guna mengantisipasi pengamanan jalannya rekapitulasi surat suara Pilpres 2014 yang dilaksanakan KPU.

(ddk)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini