Masak Ketupat di Tengah Banjir

Heru Haryono, Jurnalis · Minggu 27 Juli 2014 17:45 WIB

Seorang warga bernama Armani melakukan aktivitas memasak ketupat saat banjir merendam rumahnya di kawasan Petogogan, Jakarta Selatan, Minggu (27/7/2014). Banjir yang terjadi dari kemarin malam hingga saat ini tak menyurutkan Armani untuk membuat ketupat sebagai menu Lebaran esok hari.

(hyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini