Model berpose di samping mobil Daihatsu Copen pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2014 di JI EXpo, Kemayoran, Jakarta, Kamis (18/9/2014). Copen merupaan mobil konsep dari PT Astra Daihatsu Motor. Dibekali mesin 1.3 liter DVVT, mobil yang tampil dengan wajah sporty ini diklaim lebih efisien dan sanggup menekan emisi CO2.
(jul)