Prosesi Arak-arakan Jenazah Keliling Kampung

Zabur Karuru/ANTARA FOTO, Jurnalis · Senin 28 Desember 2015 16:11 WIB

Ma'pasonglo atau prosesi arak-arakan jenazah keliling kampung tersebut merupakan rangkaian upacara kematian atau Rambu Solo yang hanya bisa diadakan masyarakat bangsawan Toraja.

(Zabur Karuru/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini