Sejumlah aktivis menggelar aksi penggalangan petisi menolak dukungan terhadap Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok untuk kembali dicalonkan dalam pilkada 2017 di Kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu (28/8/2016). Mereka berharap agar PDIP tidak mengusung Ahok dalam Pilkada DKI Jakarta 2017.
(Akbar Nugroho Gumay/ANTARA FOTO)