Pengurus masjid mempersiapkan makanan untuk berbuka puasa di Masjid Darul Aman, Rachathewi, Bangkok, Thailand, Kamis 8 6 2017 . Selama Ramadan, Masjid Darul Aman menyediakan makanan buka puasa bagi seluruh umat muslim Thailand yang mayoritas penduduknya memeluk Buddha.