Panitia Asian Games 2018 Butuh 13.000 Relawan untuk Games Times

Dhemas Reviyanto/ANTARA FOTO, Jurnalis · Kamis 18 Januari 2018 17:08 WIB

Panitia Pelaksana Asian Games 2018 membutuhkan relawan untuk Games Times sebanyak 13.000 orang yang terbagi dari 11.000 relawan untuk ditempatkan di Jakarta dan sekitarnya, serta 2.000 relawan akan bertugas di Palembang.
 

(Dhemas Reviyanto/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini