Resmi! Santiago Solari Diangkat sebagai Pelatih Permanen Real Madrid

Istimewa, Jurnalis · Rabu 14 November 2018 12:56 WIB

Real Madrid resmi mengangkat Santiago Solari sebagai pelatih tetap, setelah sempat berstatus juru taktik sementara. Sejak memecat Julen Lopetegui, Madrid memang kencang diisukan dengan sejumlah pelatih ternama, yakni Jose Mourinho, Roberto Martinez, Arsene Wenger, hingga Antonio Conte. Akan tetapi, Madrid akhirnya memilih Solari.

(Istimewa)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini