Penerapan Physical Distancing saat Warga Gadaikan Perhiasan

Arif Julianto/okezone, Jurnalis · Kamis 23 April 2020 08:45 WIB
Warga antre saat menggadaikan perhiasannya di Kantor Pegadaian, Jakarta, Rabu 22 April 2020. Penerapan physical distancing dilakukan pada saat warga menggadaikan perhiasan guna mencegah penyebaran Covid-19. (Foto: Okezone.com/Arif Julianto)

(Arif Julianto/okezone)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini