Tampak gedung hotel dan perkantoran di jalan Sudirman, Jakarta Pusat. Minggu 7 Februari 2021.
Hotel di Jakarta marak dijual melalui marketplace. Aosiasi pengusaha hotel menyebut fenomena hotel dijual memang semakin marak karena pandemi Covid-19 tak kunjung usai.
Jual hotel itu sebelum pandemi Covid-19 sudah ada. Akibat pandemi, itu lebih banyak yang jual hotel. Kalau dilihat di iklan-iklan online itu banyak sekali, sudah banyak di Jakarta. (Foto: SINDO/Yulianto)(ddk)
(yul)