Petugas medis melakukan tes Antigen kepada pengendara yang melintas di KM 34 B Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu 16 Mei 2021.
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya melakukan tes Antigen secara gratis bagi pengendara yang belum memiliki surat bebas COVID-19 guna mengantisipasi lonjakan kasus usai libur lebaran Idul Fitri 1442 H. (ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah)(ddk)
(Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow