Para suporter cantik Timnas Maroko tak kuasa menahan tangis usai Maroko dikalahkan Prancis dalam semifinal Piala Dunia 2022 di Al Bayt Stadium, Al Khor, Qatar, Kamis (15/12/2022) dini hari WIB. Maroko yang tampil sebagai tim kuda hitam langkahnya harus terhenti ke final karena kalah 0-2 dengan Prancis. Penampilan Timnas Maroko pada Piala Dunia 2022 tampil sangat luar biasa hingga tembus ke semifinal.
Â
(Foto: Reuters) (hru)
(Reuters)