Bahas Tim Pemenangan Capres Ganjar Pranowo, PDIP Gelar Pertemuan dengan PPP

Arif Julianto/okezone, Jurnalis · Senin 29 Mei 2023 21:03 WIB
Plt Ketum PPP Mardiono (kedua kiri) berjabat tangan dengan Ketua DPP PDIP Puan Maharani (kedua kanan) disaksikan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto (kanan) dan Sekjen PPP Arwani Thomafi (kiri) saat melakukan pertemuan di Kantor DPP PPP, Jakarta, Senin 29 Mei 2023. 
 
Pertemuan antara PDIP dan PPP tersebut membahas kerangka tim pemenangan bakal calon presiden Ganjar Pranowo serta membahas koordinasi dan konsolidasi relawan pemenangan Ganjar.
 
(Arif Julianto) (ddk)

(Arif Julianto/okezone)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini