Jokowi Tinjau Revitalisasi Pasar Purwodadi Bengkulu Utara

Muhammad Izfaldi/ANTARA FOTO, Jurnalis · Jum'at 21 Juli 2023 13:07 WIB

Presiden Joko Widodo (tengah) didampingi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (kanan), Gubernur Bengkulu Rohidi Mersyah (kedua kiri) dan Bupati Bengkulu Utara Mi'an (kedua kanan) melihat peta revitalisasi Pasar Puwodadi di Kabupaten Bengkulu Utara, Bengkulu, Jumat (21/7/2023). Presiden Jokowi menyebutkan revitalisasi tersebut akan dimulai pada Agustus 2024 mendatang dengan tujuan untuk menciptakan pertumbuhan ekonomi baru yang merata di seluruh Nusantara.

 

(ANTARA FOTO/Muhammad Izfaldi/foc) (hru)

(Muhammad Izfaldi/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini