Kirab Gunungan Hasil Bumi Saparan di Boyolali

Aloysius Jarot Nugroho/ANTARA FOTO, Jurnalis · Minggu 10 September 2023 18:24 WIB

Sejumlah warga membawa gunungan apem dan hasil bumi yang diarak keliling desa saat Kirab Gunungan Hasil Bumi Saparan di Ngarggosari, Ampel, Boyolali, Jawa Tengah, Minggu (10/9/2023). 

 

Acara yang dilakukan pada bulan Sapar penanggalan Jawa tersebut sebagai wujud rasa syukur warga setempat atas hasi pertanian. 

 

(ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/YU) (hru)

(Aloysius Jarot Nugroho/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini