Asap Tebal Membumbung Tinggi, Toko Elektronik di Bandung Terbakar

Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO, Jurnalis · Selasa 21 November 2023 13:51 WIB

Petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar toko elektronik di Jalan Banceuy, Bandung, Jawa Barat, Selasa (21/11/2023). Petugas pemadam kebakaran menyatakan, kebakaran yang membakar satu unit toko elektronik tersebut diduga karena korsleting listrik. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/foc.

(Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini