Selebrasi Pemain Selangor FC Jadi Juara RCTI Premium Sports 2024 di JIS

Aldhi Chandra Setiawan, Jurnalis · Senin 03 Juni 2024 08:40 WIB

Sejumlah Pesepak Bola Selangor FC melakukan selebrasi usai menjadi juara RCTI Premium Sport di Jakarta International Stadium, Jakarta, Minggu (2/6/2024). Selangor FC juara RCTI Premium Sports 2024 usai kalahkan Persija Jakarta 1-0 di partai final.

(Aldhi Chandra Setiawan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini