Pengendara motor melintas di dekat mural wajah Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu dan Presiden Amerika Serikat Joe Biden di Grogol, Jakarta, Senin (3/6/2024). Mural yang dibuat oleh Komunitas Berkemas tersebut sebagai bentuk solidaritas dan dukungan kepada warga Palestina atas serangan pasukan Israel ke kota Rafah.
(Arif Julianto/okezone)