Timnas Indonesia U-23 Raih Runner-Up Piala AFF U-23 2025 Usai Takluk dari Vietnam di Final Piala AFF U-23

Aldhi Chandra Setiawan, Jurnalis · Rabu 30 Juli 2025 11:25 WIB
JAKARTA - Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Frengky Deaner Missa (kanan) dilanggar pesepak bola Vietnam U-23 Anh Quan Vo pada pertandingan final Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Selasa (29/7/2025).
 
Timnas Indonesia meraih peringkat kedua (Runner Up) Piala AFF U-23 2025 usai dikalahkan Vietnam dengan skor tipis 1-0.
 
Foto-foto ini diambil menggunakan kamera Canon EOS R5 mark ii dengan lensa 300mm F2.8.

(Aldhi Chandra Setiawan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini