Jokowi Bertemu Mantan Atlet Bulutangkis

Heru Haryono, Jurnalis · Senin 23 April 2012 15:02 WIB

Bakal calon Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan mantan atlet bulutangkis, Susi Susanti (dua kiri), Alan Budikusuma (Kanan), dan Retno Kustijah (dua kanan) di GOR Ragunan, Jakarta Selatan, Minggu (22/4/2012). Pertemuan tersebut untuk bersilaturahmi dengan para mantan juara yang telah mengharumkan nama bangsa Indonesia di mata internasional melalui bulutangkis.

(hyo)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini