Personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan apel dalam peringatan HUT ke-64 Satpol PP di halaman Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (27/3/2014). Apel yang diikuti sebanyak 3.600 personel gabungan dari Satpol PP dan unsur terkait ini dalam rangka memperingati HUT ke-64 Satpol PP dan guna melihat kesiapsiagaan petugas dalam mendukung kelancaran Pemilu 2014.
(ddk)