Suasana pemukiman kumuh di Bantaran Waduk Pluit, Jakarta Utara, Jumat (12/9/2014). Pemprov DKI melakukan sosialisasi kepada sekitar 200 kepala keluarga (KK) yang mendiami pemukiman kumuh di bantaran Waduk Pluit sisi barat sebelum dilakukan pembongkaran yang rencananya akan dilakukan pada bulan ini.
(jul)